Salah satu kegalauan kaum hawa saat membeli kosmetik adalah menentukan shade foundation yang cocok buat warna kulit, setuju ngga Ladies. Memilih foundation yang tepat emang kadang tricky, kalo salah pilih tampilan make up kamu bisa terlihat cakey deh. Nah, Beautynesia mau berbagi tips gimana memilih foundation yang tepat, khususnya buat kamu yang masih pemula di dunia make up. Yuk simak, Ladies! ? 1. Gunakan Foundation Sesuai Jenis Kulit Memilih foundation harus disesuaikan juga dengan jenis kulit agar hasil foundationnya lebih maksimal. Misalnya aja, untuk kamu yang punya jenis kulit berminyak, disarankan menggunakan foundation matte dengan tekstur cair atau bubuk. 2. Pilih Warna Foundation Sesuai Warna Kulit Jangan pilih warna yang sama dengan warna kulitmu karena itu akan membuat kulit terlihat pucat. Pilih warna 1 tone lebih gelap atau 2-3 warna yang mendekati kulit, lalu coba oleskan berjajar di area rahang. 3. Aplikasikan Foundation Satu Arah dan Mengikuti Bulu Halus Aplikasikan foundation mengikuti bulu halus di wajah dan dimulai dari area dahi. 4. Aplikasikan Foundation pada Leher Setelah area wajah selesai, pastikan sapukan juga foundation pada leher agar tidak terlihat belang. Nah, gimana Ladies, semoga tips ini bisa dijadikan panduan saat memilih foundation yang sesuai warna kulitmu yaaa. So, kamu udah tahu mau shade Innisfree My Foundation yang mana buat ikutan #BeautynesiaGiveawayInnisfree? Baca ulasan selengkapnya di artikel berikut⬇⬇⬇ http://beautynesia.id/7765 #beautynesiaid #beautynesia #makeup #foundation #bbcream #myfoundationinnisfree #innisfree #tips #beauty

beautynesia.idさん(@beautynesia.id)が投稿した動画 -

Beauty | Health | Fashionのインスタグラム(beautynesia.id) - 10月9日 17時10分


Salah satu kegalauan kaum hawa saat membeli kosmetik adalah menentukan shade foundation yang cocok buat warna kulit, setuju ngga Ladies. Memilih foundation yang tepat emang kadang tricky, kalo salah pilih tampilan make up kamu bisa terlihat cakey deh. Nah, Beautynesia mau berbagi tips gimana memilih foundation yang tepat, khususnya buat kamu yang masih pemula di dunia make up. Yuk simak, Ladies! ?

1. Gunakan Foundation Sesuai Jenis Kulit

Memilih foundation harus disesuaikan juga dengan jenis kulit agar hasil foundationnya lebih maksimal. Misalnya aja, untuk kamu yang punya jenis kulit berminyak, disarankan menggunakan foundation matte dengan tekstur cair atau bubuk.

2. Pilih Warna Foundation Sesuai Warna Kulit

Jangan pilih warna yang sama dengan warna kulitmu karena itu akan membuat kulit terlihat pucat. Pilih warna 1 tone lebih gelap atau 2-3 warna yang mendekati kulit, lalu coba oleskan berjajar di area rahang.

3. Aplikasikan Foundation Satu Arah dan Mengikuti Bulu Halus

Aplikasikan foundation mengikuti bulu halus di wajah dan dimulai dari area dahi.

4. Aplikasikan Foundation pada Leher

Setelah area wajah selesai, pastikan sapukan juga foundation pada leher agar tidak terlihat belang.

Nah, gimana Ladies, semoga tips ini bisa dijadikan panduan saat memilih foundation yang sesuai warna kulitmu yaaa.

So, kamu udah tahu mau shade Innisfree My Foundation yang mana buat ikutan #BeautynesiaGiveawayInnisfree?

Baca ulasan selengkapnya di artikel berikut⬇⬇⬇
http://beautynesia.id/7765

#beautynesiaid #beautynesia #makeup #foundation #bbcream #myfoundationinnisfree #innisfree #tips #beauty


[BIHAKUEN]UVシールド(UVShield)

>> 飲む日焼け止め!「UVシールド」を購入する

830

22

2018/10/9

Beauty | Health | Fashionを見た方におすすめの有名人